Mereka yang mau ikut mendaftar SBMPTN harus terlebih dahulu ikut UTBK, runtutan sistem tes SBMPTN memang jadi lebih panjang, namun dibalik sistem yang rumit sudah pasti akan memberikan keuntungan salah satunya adalah memberikan kesempatan maksimal dua kali tes, jika sudah mendaftar dan ikut tes maka peserta akan mendapatkan hasil 10 hari kedepan.
Pendaftaran UTBK Sebelum Ikut SBMPTN.
- Silahkan kunjung situs resmi https://pendaftaran-utbk.ltmpt.ac.id/ untuk melakukan pendaftaran.
- Bagi peserta yang sudah memiliki akun tinggal login sementara untuk yang belum memiliki klik Silahkan Melakukan Pendaftaran akun LTMPT klik “Daftar Disini”.
- Pasikan kalian memasukan NISN, NPSN, Tanggal lahir, dan email serta jangan lupa buat password akun anda. Setelah di sini silahkan kirim form, setelah itu periksa email dan kompirmasi jika tidak ada cari di folder spam.
- Lakukan pendaftaran sesuai dengan petunjuk yang ada dan isi dengan benar.
- Peserta wajib membayar biaya UTBK besaran sesuai dengan ketetapan yang ada pada situs LTMPT.
- Ikuti proses tes sesuai dengan sesi dan jadwal yang sudah ditetapkan pada saat anda mendaftar.
- SBMPTN memberikan kesempatan bagi lulusan SMA/SMK/MA sederajat yang sudah lulus dua tahun lalu, dengan catatan sudah memiliki ijasah.
- Sedangkan siswa lulusan tahun ini harus memiliki surat keterangan lulus atau SKHU yang ditanda tangani oleh kepala sekolah dan di cap.
- Memiliki nilai UTBK.
- Sehat jasmani dan rohani sehingga jika nanti lulus tidak mengganggu pada saat lulus sesuai jurusan yang dipilih.
- Memiliki NISN.
- Untuk peserta yang memilih jurusan Olahraga dan Seni wajib mengisi portopolio, borang.
- Biaya UTBK ditanggung oleh peserta.
- Tidak lulus jalur SNMPTN tahun ini.
Pendaftaran SBMPTN
- Mengakses situs pendaftaran.sbmptn.ac.id
- Isi biodata untuk peserta yang sudah ikut SNMPTN tidak perlu mengisi.
- Memilih PTN dan Program Studi sampai batas maksimal.
- Bagi yang memilih jurusan Olahrga dan Seni harus mengisi borang petunjuk pengisian dapat di akses link download.sbmptn.ac.id.
- Pastikan semua terisi dengan benar dan kirim berkas.
- Jangan lupa untuk mencetak bukti pendaftaran dan Tinggal menggu hasil.
Pertimbangan kelulusan jika mengacu pada situs LTMPT dimana penetapannya menggunakan nilai UTBK saja satau ditambah dengan nilai lainnya untuk cek pengumuman silahkan ikuti petunjuk melalui situs resmi Pengumuman.SBMPTN.ac.id di dalam website tersebut biasanya akan ada link lain dari subdomain kampus untuk cek hasil silahkan dibuka yang bisa dibuka cukup memilih salah satu saja. Cara cek pengumuman SBMPTN :
- Masukan nomor peserta anda kemudian isi juga tanggal lahir.
- Cek hasil nantinya akan ada dua hasil keterangan yang berisi lulus atau tidak.
- Namun kalian tidak boleh buru-buru memutuskan jika ternyata kalian tidak lulus karena bisa jadi pada saat cek pengumuman situs memang dalam keadaan error jadi untuk menyimpulkan apakah anda lulus atau tidak bisa di cek berilang kali dengan waktu yang berbeda.
Itulah beberapa rangkain pendaftaran SBMPTN, dapat disimpulkan bawah penerimaan SBMPTN sedikit mengalami perubahan jadi kalian harus benar-benar membaca dengan teliti apa saja yang harus dipersiapkan agar bisa ikut SBMPTN, bagi yang tidak ikut UTBK dipastikan tidak akan bisa mendaftar SBMPTN semoga informasi mengenai SBMPTN ini bisa bermanfaat untuk kita semua selamat mencoba.